Made Gelgel

Made Gelgel (39)

Sang peretas kehidupan, memberi solusi, bukan ilusi.

Sampai Jumpa

Oke, singkat saja, sebenarnya saya bingung harus memulai dari mana, tapi akan saya coba untuk mulai. Jadi, singkatnya saya sementara harus berhenti dari dunia per-trading-an. Perubahan dinamika hidup, banyaknya kesibukan dunia nyata, membuat saya semakin jarang untuk bisa menyentuh dan membelai laptop kesayangan, alasannya intinya…

Continue reading...

6 Alasan Mengapa Saya Trading Menggunakan Robot

Dulunya saya termasuk trader yang sama sekali tidak percaya dengan trading otomatis, alasan klasiknya adalah: Robot itu tidak bisa menghindari news... Cara kerja robot itu sembarangan dan tidak terkontrol... Dan sebagainya. Alasan pertama saya akui memang benar sehingga saya menjadi trader yang anti robot dan semua itu berakhir…

Continue reading...

Pengalaman Refund PlayStation Plus

Bagi yang punya PS, layanan PS Plus tentu tidak asing lagi. Dengan berlangganan PS Plus kita akan diberikan games gratis setiap bulannya. Jika beruntung, kita bisa mendapatkan games AAA di bulan tersebut, katakanlah seperti saya yang sempat mendapatkan games: Just Cause, Uncharted, God of War…

Continue reading...

5 Alasan Mengapa Akhirnya Saya Menjadi Trend Following Trader

Saya pernah terombang-ambing tidak karuan saat awal terjun ke dunia trading. Setelah sekian lama, akhirnya saya sadari bahwa ada penyebab sepele yang membuat saya menghabiskan banyak waktu untuk belajar trading (akan saya jelaskan di bawah). Dan pada suatu ketika akhirnya saya memutuskan untuk menjadi trend following trader.

Continue reading...

Mengenal Pelaku Pasar Forex

Ada yang mengatakan kita perlu tahu medan sebelum bertempur. Dan bagi saya itu benar adanya. Begitu pula pada saat trader melakukan trading forex, setidaknya harus tahu siapa saja yang terlibat di dalam pasar finansial terbesar di planet bumi ini. Sebelum lanjut, agar lebih mudah dijelaskan…

Continue reading...

Diduga 15 Juta Data User Tokopedia Diretas

Beberapa hari terakhir jagat internet dibuat heboh dengan adanya screenshot yang memperlihatkan data-data user salah satu situs jual-beli online terbesar di Indonesia: Tokopedia. Benar atau tidaknya informasi ini, sedikit membuat saya khawatir karena saya termasuk pengguna Tokopedia. Informasi yang saya dapatkan sampai saat ini, diduga…

Continue reading...

Pengaruh Pandemi Terhadap Pasar Forex

Kelak artikel ini akan menjadi saksi bisu betapa hebatnya efek virus corona yang pernah menyerang dunia di awal tahun 2020. Seluruh negara terkena imbas corona tak terkecuali Indonesia. Lalu bagaimana dengan pasar forex? Apakah pasar forex terkena imbas virus corona? Dan bagaimana jika suatu saat…

Continue reading...

Publii: CMS Alternatif Selain Wordpress/Blogger

Sebelum memulai, saya akan bercerita sedikit saja. Suwer, gak sampe 1 menit! Sebelumnya saya menggunakan blogger sebagai platform blogging, namun karena keterbatasan fitur yang dimiliki oleh blogger memaksa saya untuk pindah platform, di mana blogger tidak bisa menampilkan halaman statis saat domain/blog baru diakses. Karena memiliki…

Continue reading...